Renungan Pribadi
-
Saya dari masa lalu dan saya dari masa depan duduk bersama saya sekarang. Sebuah kedai kopi yang lengang, sejuk, dan memutar jazz atau gubahan orkestra yang lembut membuat kami betah berlama-lama. Bahkan dari sekilas saya sekarang melirik, jelas saya tahu bahwa saya dari masa lalu kelihatan terkesan memandangi bagaimana dirinya tampak di masa depan. “Ternyata
-
Meskipun Ini Hari Selasa, ternyata ada banyak yang rasanya perlu dicatat di hari Jum’at tanggal sebelas kemarin. Emosi, peristiwa, pikiran, dan kejadian yang hari itu nampaknya terasa lebih padat dibanding hari-hari kerja lainnya dan biasanya. Disclaimer: Tulisan ini hanya pendapat pribadi, kalau bukan curahan hati dari penulis; dan akan menyebutkan beberapa hal yang mungkin terasa